Airless Pump PP 8 ml

Bagi kalian yang suka bepergian pasti sering bingung memikirkan barang bawaan misalnya skincare atau kosmetik. Wanita biasanya memiliki skincare atau kosmetik bermacam tak cukup hanya satu. Tentu jika hendak bepergian dan membawa semuanya akan memakan banyak ruang di tas. Salah satu solusinya bisa dengan memindahkan sebagian isi produk ke kemasan lain. Primatama Globalindo menyediakan kemasan airless pump yang bisa dijadikan kemasan travel size.

Airless Pump 8 ml berbahan plastik PP. Kemasan airless dapat menjaga material kosmetik yang rentan terhadap pengaruh udara. Cocok digunakan untuk kemasan skincare seperti serum, moisturizer, ataupun produk kosmetik seperti foundation cair.

Airless Pump PP 8 ml White

Airless Pump PP 8 ml Kemasan skincare

Spesifikasi

Warna: Putih
Bahan: PP
Tinggi Keseluruhan ( body + cap): 8.8 cm
Tinggi Body + Pump: 8.3 cm
Tinggi Cap: 3 cm
Diamater Body: 1.7 cm
Berat: 9 gr

 

#airlesspump
#kemasanskincare
#botolserum
#kemasanbodycare